Wednesday, November 28, 2012

Situs Google, Yahoo!, Apple, eBay, PayPal Pakistan Diretas

Google.com.pk, MSN, Yahoo, Apple, ebay, NIC Coke, HP, Sony, Blogspot, Domain Resmi Fanta Pakistan telah diretas oleh kelompok hacker dari Turki dengan nickname KriptekS. Hacker Turki yang juga dikenal sebagai defacers terbaik dunia kembali membuktikan kemampuan mereka. Berikut adalah tampilan halaman deface-nya.

Situs Google, Yahoo!, Apple, eBay, PayPal Pakistan Diretas

Pada halaman deface tertulis:

"Kankalarim hep yanimda Arkadas içinde Yanimda olmayan mi var çekimlik nefeste nya"
("My homies in a friend always there for me Have not shot by me with every breath")

Sedangkan Tiga domain tambahan :

blog.microsoft.pk
adsense.google.com.pk
http://code.google.pk

 
telah diretas oleh kelompok hacker kolektif  Pakistan - Notorious Hackers.

Berdasarkan keterangan dari hacker Pakistan yang Cyber4rt kutip dari The Hackers Media, bahwa mereka (hacker ) sebelumnya telah memperingatkan melalui email kepada PKNIC selaku register dari domain Pakistan (.pk ) tentang celah keamanan pada sistem register mereka, tapi mereka menganggap itu hanyalah lelucon belaka, dan hasilnya adalah daftar situs yang diretas sebagai berikut:

www.nic.fo/trabzonx.html
www.visa.com.pk
www.ebay.pk
www.google.com.pk
www.msn.org.pk
www.google.pk
www.hp.com.pk
www.apple.pk
www.hsbc.pk
www.microsoft.pk
www.paypal.pk
www.fanta.pk
www.coca-cola.pk
www.blogspot.pk
www.sony.pk
www.windows.com.pk
www.yahoo.pk
www.auda.org.au

Mirrors:
http://zone-h.org/archive/published=0/notifier=KriptekS


Situs Google, Yahoo!, Apple, eBay, PayPal Pakistan Diretas


Pada saat artikel ini ditulis sebagian besar dari situs tersebut masih belum pulih dan sebagian ada yang masih dalam perbaikan.

0 comments:

Post a Comment

Terima kasih telah berkomentar di postingan saya kali ini. Silahkan datang kembali pada post-post saya berikutnya ^_^

Click This Widget